Nama lahir: Jelita Septriasa
Nama lain: Acha Septriasa
Tanggal Lahir: 1 September 1989
Tempat Asal: Jakarta, Indonesia
Kota sekarang: Kuala Lumpur, Malaysia
Tempat tinggal: Kuala Lumpur, Malaysia
Kebangsaan: Indonesia
Pekerjaan: Penyanyi, Aktris
Tahun aktif 2005 - sekarang
Orang tua: Sagitta Ahimsha (Ayah) dan Rita Emza (Ibu)
Agama: Islam
Jenis Musik: Pop, Soundtrack
Perusahaan rekaman: Lima Belas Musik (2009-2012), Sony Music Entertainment Indonesia (2012- sekarang)
Akun Twitter: @septriasa_acha
Biografi Acha Septriasa
Mengawali karir artis yang berdarah Minangkabau, Acha menjadi GADIS Sampul pada tahun 2004. Dan kemudian terjun ke dunia acting melalui film pertamanya yang berjudul "Apa Artinya Cinta?" ditahun 2005 dengan memerankan pemain pendukung Shandy Aulia. Dan kemudian bermain dalam film Heart bersama Nirina Zubir dan Irwansyah sekaligus membuat namanya semakin dikenal dalam dunia acting. Selain memainkan peran dalam film tersebut, Acha juga menjadi penyanyi untuk lagu tema dalam film yang berduet bersama Irwansyah, kekasihnya pada saat itu. Karena kesuksesan Film "Heart" tersebut yang membawa pasangan kekasih ini kembali memerankan film “Love is Cinta” serta sinetron "Andai Ku Tahu". Hubungan cinta mereka pun berakhir menjelang akhir tahun 2008 silam yang disebabkan karena jarak, yang mana pada saat itu Acha memilih melanjutkan pendidikannya di Malaysia.Acha juga merupakan salah satu Artis yang memiliki bayaran termahal dalam memerangi sebuah film. Acha berada pada posisi ke-4 pada daftar "Highest-Paid Actresses" dengan bayaran Rp 180 juta/ film. Dia berada dibawah Nirina Zubir yang saat itu memiliki honor Rp.250 juta/ film dan Luna Maya Rp.200 juta/ film. Acha kemudian di kabarkan mendapat gaji yang lebih besar pada saat menjadi bintang utama dalam film “Love” di tahun 2008 dengan honor sebesar Rp 250 juta. Dan film-film selanjutnya Acha diberitakan mengalami kenaikan honor hingga berkisar antara Rp 250-280 juta/ filmnya.
Filmografi Acha Septriasa
Apa Artinya Cinta? (2005)Heart (2006)
Love is Cinta (2007)
Love (2008)
In the Name of Love (2008)
Krazy Crazy Krezy (2009)
Sst...Jadikan Aku Simpanan (2010)
Menebus Impian (2010)
Love Story (2011)
Test Pack (2012)
Rectoverso (2013)
Bangun Lagi Dong Lupus (2013)
99 Cahaya di Langit Eropa (2013)
99 Cahaya di Langit Eropa Part 2 (2014)
Aku Cinta Kamu (2014)
Sinetron Acha Septriasa
Andai Ku Tahu (2007)Kepada Cinta Marah (2010)
Get Married The Series 2
FTV Acha Septriasa
Padamu Aku BerserahKado Spesial Buat Kakak
Cinta 1/2 Gila
Kepentok Cinta Pengamen Cantik
Pacarku Body Guard
Jamil Is Jamilah
Kesandung Cinta Pengemis Manis
Jatuh Cinta Di TKP
Datuk Maringgih Junior
Kuliah Kerja Cinta
Kecantol Anak Konglomerat
Musim Durian To Musim Rambutan
Mirip Siti Nurbaya
RT Cantik Gang Murah Senyum
Rocker Insyaf Naik Haji
Diskografi Acha Septriasa
Album Studio
2013 TBAAlbum Mini
2009 Keputusan Hati
Album kompilasi
2006 Ost. Heart
2007 Ost. Love is Cinta
Pendidikan Acha Septriasa
TK (1993-1995)SD Muhammadiyah 06 Tebet (1995-2001)
SMP Negeri 73 Jakarta (2001-2004)
SMA Negeri 82 Jakarta (2004-2007)
Limkokwing University of Creative Technology, Cyberjaya, Malaysia (2007-sekarang).
Penghargaan Acha Septriasa
Leading Actress" (Aktris Terbaik) Guardians e-Awards pada tahun 20082008 "Star of the Year" oleh Mellyana's Guardians.
2011 pemeran utama terbaik melalui film Love Story 2nd Corinthian International Film Festival yang diselenggarakan di Yunani
2012: Pemeran Utama Wanita Terbaik - (Festival Film Indonesia)
2013: Pemeran Utama Wanita Terpuji dalam ajang Festival Film Bandung (FFB)
0 Comments
Post a Comment