Biodata Boy William


Biodata


Nama Lengkap : William Hartanto

Nama Panggilan : Boy/Willy

Agama : Kristen

Tempat Tgl Lahir : Jakarta, 17 Oktober 1989

Zodiak : Libra

Nama Ayah : Hartono Hartanto

Nama Ibu : Yulianty Lazuardi

Anak ke : 1 dari 3 bersaudara

Saudara kandung : Raymond Hartanto dan Mario Hartanto

Nomor sepatunya: 42

Pendidikan : Marina View School, New Zealand (SD-SMP), Beckam High School (SMA), and First Media Design School jurusan Graphic Design

Orang Yang Menginspirasi : Yulianty Lazuardi (Mamanya)

Cita-Cita : Ingin menjadi VJ MTV dan Pilot, dan sampai sekarang pun masih suka dengan mainan pesawat terbang

Hobi : Suka bernyanyi sejak masih kecil

Idola : Alicia Key, Michael Jackson, Rihanna, Chris Brown, Yoona SNSD, Coldplay, Agnes Monica

Makanan Favorite : Menyukai makanan Indonesia pinggir jalan: ketoprak, pindang, mie ayam, martabak telor, dan juga junkfood. Makanan Jepang favoritnya poka ribs dan sushi

Minuman Favorite : Yoghurt

Film Favorite : Thiller & Horror

Warna Favorite : Hitam dan biru

Hal Yang Tidak Disukai : Duduk diatas kursi yang terlalu empuk

Binatang yang dipelihara : Anjing (Thyson)

Binatang yang Tidak Disukai : Cicak

Olahraga Favorite : Gym, basket, billiard

Lagu Favorit : Coldplay feat Rihanna - Princess of China, Always Be My Baby – David Cook.

Tinggi Badan : 175 cm

Berat Badan : 65 kg

Label & Management : Star Media Nusantara (@SMN_Channel)

Manager : Asti Bebek (@astibebek)


Biografi


Biografi Boy William – Boy William artis yang berkelahiran Jakarta 17 Oktober 1991, ia adalah seorang aktor, model, presenter dan juga VJ dari Indonesia. Saat pertama kalinya ia terjun kedunia entertainment melalui ajang pemilihan seorang model ‘Starteen’ ditahun 2009. Dan ia memenangkan ajang tersebut, lalu namanya kian laris menjadi presenter dan juga model. Boy juga sempat didapuk sebagai Guest VJ di acara MTV Indonesia, yang membawakan sebuah program musik “MTV Ampuh” dan juga “MTV Ping”. Baca update sebelumnya : Biodata Brianna Simorangkir Lengkap, Penyanyi Wanita Genre Jazz, Rock & Blues

Ditahun 2011, Boy William sempat ikut berperan didalam judul sinetron “Cinta Cenat Cenut 2” yang dibintangi oleh personel grup boyband dari ‘SMASH”. Setelah ia menjajal dunia sinetron, lalu ia mencoba menjajal dunia layar lebar. Film perdananya yaitu berjudul “Mama Cake” yang dirilis tahun 2012.

Boy Williiam telah tercatat banyak membintangi film-film layar lebar. Dan film yang terbarunya yaitu “Sinshine Becomes You”. Dalam film tersebut, dirinya berperan sebagai seorang penari hip-hop dengan Ray Hirano. Dan saat ini wajah ganteng dari Boy William sering muncul di acara televisi NET dipasangkan bersama Sheryl Sheinafia yang membawakan acara program “Breakout”.

0 Comments

Post a Comment